Kemnaker Ungkap Cerita Seorang Disabilitas Sukses Berkarier Di Bidang Ritel, Buktikan Tak Ada Yang Mustahil. Kementerian Ketenagakerjaan atau Kemnaker mengungkap sebuah kisah inspiratif tentang seorang penyandang disabilitas yang berhasil meniti karier gemilang di bidang ritel. Cerita ini langsung menyita perhatian publik karena menunjukkan bahwa keterbatasan fisik tidak pernah menjadi penghalang utama untuk meraih prestasi. Melalui…